Detail Produk
Deskripsi
Batik tulis Tabinaco mempunyai ciri khas tersendiri yang terletak pada motifnya. Tabinaco batik memiliki berbagai pilihan motif super cantik seperti motif dari berbagai khas daerah di Indonesia, motif kontemporer, motif flora, motif fauna, motif sekarjagad, hingga motif batik eksklusif yang hanya diproduksi sendiri. Proses batik asli tulis handmade
Kain batik tulis by tabinaco batik store mempunyai 2 macam pilihan jenis kain yaitu katun santyu dan katun primisima. Kedua kain ini sangat cocok digunakan untuk berbagai model pakaian baik untuk wanita atau pria. Buat sobat tabinaco yang mau seragaman juga bisa banget tho
Bahan batik katun Santyu: Merupakan jenis kain katun juga yang melalui proses sanforized pada saat proses pabrikasi, untuk menghasilkan warna yang lebih cerah dan lebih bagus. Ketebalan jenis kain Shantyu juga bermacam2, Shantyu super memiliki ketebalan yang hampir sama dengan kain primis. Umumnya Kain Shantyu memiliki ukuran kain yang lebih lebar dibanding kain primis / prima. Kain Shantyu teksturnya halus dan dingin.
+Bahan batik Katun Primisima atau biasa sering disebut sebagai katun primis merupakan kain yang memiliki kualitas kain yang lebih bagus daripada katun prima dan bahkan katun polisima dianggap sebagai kain katun terbaik. Umumnya kain ini digunakan sebagai bahan dasar batik tulis dan menjadi penanda eksklusivitas batik yang dibuat. Tekstur yang lembut dan sejuk dihadirkan melalui benang bertekstur halus yang dipintal dengan volume lebih kecil dari katun lainnya sehingga terlihat halus dan tebal
*kain batik dengan motif diatas bahan yang digunakan adalah katun santyu
*ukuran ±200cm x 110cm. kain katun ini kalau di cuci sudah tidak mengalamai penyusutan.
* Menerima Pesanan Seragam dalam Jumlah puluhan ribu pcs.
* Menerima Pesanan Seragam Berlogo, Komunitas, instansi, perusahaan dll (bisa di sesuaikan dengan keinginan anda)
* Kain atau motif batik yang sudah habis bisa kami buat ulang (Minimal 5pcs)
* Garansi 100% jika produk yang anda terima rusak / riject.
* Bisa Request Ukuran kain (Pemesanan PO)
NOTE: SEBELUM CEK OUT MOHON UNTUK KONFIRMASI STOCK/MOTIF VIA CHAT